Sewa Mobil Tour Pantai Kedonganan : Lepas Kunci, Dengan Driver BBM, Info Lokasi & Tiket Transportasi

Autoz

22 November 2023

Bali merupakan salah satu destinasi wisata favorit bagi turis lokal maupun asing. Salah satu tempat wisata yang paling banyak dikunjungi adalah pantai. Memang, Bali terkenal akan keindahan pantai dan biota bawah laut. Namun, ada salah satu pantai yang patut kamu kunjungi ketika berlibur ke pulau Dewata, yakni pantai Kedonganan. Berikut hal yang perlu anda ketahui, antara lain:

Peta Lokasi Pantai Kedonganan

Lokasi pantai Kedonganan sangat dekat dengan pantai Jimbaran. Anda hanya perlu waktu kurang lebih 5 menit menuju Kedonganan beach dari pantai Jimbaran Bali. Untuk memudahkan anda menemukan lokasi Kedonganan beach, mohon gunakan peta di bawah ini!

Lihat, ”Kedonganan Beach Google Map” 

Harga Tiket Masuk Pantai Kedonganan 2023

Harga tiket masuk pantai Kedonganan kabupaten Badung Bali sangat murah, karena di hitung berdasarkan kendaraan yang anda gunakan. Karena harga tiket masuk pantai tidak di hitung per orang seperti harga tiket masuk pantai Pandawa Bali.

Kendaraan

Harga Tiket

Roda Empat

Rp 5,000 / mobil.

Roda Dua

Rp 2,000 / motor.

Daya Tarik & Aktifitas Di Pantai Kedonganan  

Pantai Kedonganan memiliki daya tarik tersendiri daripada sejumlah pantai mainstream yang ada di Bali. Berikut sejumlah daya tarik pantai Kedonganan, yaitu:

  1. Pasir Putih Bersih Yang Berkilau

Pantai Kedonganan - Promo wisata ke Bali, Paket Tour Bali , paket liburan  new normal 2020

Salah satu daya tarik dari pantai Kedonganan adalah hamparan pasir putih yang indah. Jadi, anda bisa berkunjung ke pantai Kedonganan saat sore hari sambil bermain pasir atau sekadar bersantai di pinggir pantai.  Hamparan pasir putih yang bersih seperti mutiara dan ditambah air laut yang jernih nan berkilau cocok untuk latar foto Instagramable. 

  1. Samudera Biru Dengan Ombak Yang Lebih Tenang

Pesona Pantai Kedonganan dan GWK – Nusaweek

Daya tarik lainnya dari pantai Kedonganan adalah arus ombak yang lebih tenang. Pantai ini cocok buat kamu yang ingin berenang sambil menikmati suasana pantai di pagi atau sore hari. Saat matahari mulai terbenam di ufuk barat, langit di Kedonganan akan dipenuhi dengan warna-warna menakjubkan seperti orange, merah, dan ungu. Pengunjung seringkali berkerumun di tepi pantai untuk menyaksikan pemandangan matahari terbenam yang romantis dan memukau.

  1. Menikmati Pemandangan Sunset Ditemani Kapal Nelayan Yang Bersandar

Pantai Kedonganan, Pantai yang Menjadi Surga Para Pecinta Seafood di  Jimbaran | Kintamani.id

Pantai Kedonganan juga menjadi tempat favorit bagi para wisatawan untuk melihat matahari terbenam atau sunset. Jadi, kalau anda bingung menghabiskan waktu di sore hari, kamu bisa pergi ke pantai Kedonganan untuk melihat sunset di pinggir pantai.

  1. Wisata Kuliner Seafood Yang Fresh Tangkapan Nelayan

Pasar Ikan Kedonganan Bali

Pantai Kedonganan ini memiliki pasar ikan terkenal yang dinamakan sebagai Pasar Ikan Kedonganan (Kedonganan Fish Market).  Di sekitar pantai Kedonganan terdapat sejumlah restoran yang menawarkan pemandangan pinggir pantai. Menu makanannya juga beragam, mulai dari seafood, lokal, hingga western juga tersedia. Untuk mendapatkan harga yang lebih murah, kami sarankan bagi kalian untuk membelinya langsung di pasar. Anda bisa memilih & membeli sendiri jenis buruan laut mulai dari ikan, kerang, cumi-cumi, udang, lobster, hingga kepiting semuanya tersedia. Seperti ikan kerapu dengan harga 40 ribu / kg, cumi-cumi 100 ribu / kg, atau lobster batu sekitar 200 – 400 / kg. Kemudian bawa ke restoran terdekat untuk pembakaran. 

Biasanya, jasa pembakaran berkisar antara 10 ribu – 30 ribu per kilonya. Para pengunjung dapat memilih langsung makanan laut yang mereka inginkan dan meminta pengolahannya sesuai dengan selera mereka. Pengunjung juga bisa memilih berbagai bumbu dan saus untuk menambah cita rasa hidangan seafood mereka. Kalau anda merasa lapar setelah beraktivitas di pantai Kedonganan, kini saatnya untuk mampir ke berbagai restoran yang ada di pinggir pantai.

  1. Naik kuda dan Unta jadi aktivitas menarik 

Cara Asyik Menikmati Liburan ke Pulau Bali, Naik Kuda, Gajah, dan Unta! |  Kintamani.id

Ada berbagai aktivitas menarik yang bisa kamu lakukan ketika berkunjung ke pantai Kedonganan. Salah satu daya tarik dari pantai Kedonganan adalah hamparan pasir putih yang indah. Nah, kalau yang berkunjung ke Pantai Kedonganan bersama keluarga, bisa ajak si kecil untuk bermain pasir di pantai dan naik kuda keliling sekitar Pantai Kedonganan.

Transportasi Menuju Kedonganan Beach

Free photo the man drove open the window and smilesd happily.

Lokasi Kedonganan beach berada dalam area tempat wisata bagian selatan Pulau Bali. Maka itu, pilihan transportasi yang tersedia ada banyak, baik transportasi umum dan transportasi pribadi.

  1. Sewa Motor

Cara termudah adalah menggunakan mesin pencari seperti Google dan Instagram Rata-rata harga rental sepeda motor di pulau Bali selatan sekitar Rp 100,000 – Rp 250.000 dengan durasi 24 jam tanpa BBM. Untuk tarif penyewaan motor di Bali dipengaruhi oleh jenis sepeda motor yang anda ingin gunakan. Sewa motor di Bali adalah salah satu cara transportasi termurah dan paling banyak digunakan oleh turis di Bali. Motor memang merupakan transportasi yang fleksibel banget. Tapi perlu kamu ingat ya, kalau kamu akan harus melalui perjalanan yang jauh untuk mencapai air terjun-air terjun dalam daftar ini. Berkendara dengan motor tentu akan lebih melelahkan, dan kamu juga akan rentan diguyur hujan atau kepanasan di bawah terik matahari. Harga sewa sepeda motor di Bali bervariasi, tergantung dari jenis motor yang Anda sewa, namun umumnya berkisar antara Rp 100.000 hingga Rp 250.000 per 24 jam, belum termasuk BBM. Berikut rekomendasi sewa motor lepas kunci di bali, yaitu:

  •  
  • PCX : Rp 150.000
  • NMX :  Rp 180.000

  1. Rental Mobil Lepas Kunci

Sama seperti sepeda motor, cara terbaik untuk mencari jasa sewa mobil di Bali adalah dengan menggunakan Google. Sewa mobil di Bali untuk liburan sangat direkomendasikan karena kamu bakal beneran bebas mau ke mana aja tanpa batas, asal masih di dalam area Pulau Bali dan dikembalikan tepat waktu. Harga sewa mobil di Bali tergantung dari jenis mobil yang ingin Anda gunakan. 

Jika anda ingin kenyamanan, anda dapat mencari jasa sewa mobil di Bali. Untuk rental mobil di pulau Bali ada dua jenis, yaitu sewa mobil tanpa driver dan sewa mobil Bali dengan driver. Apabila anda ingin liburan di Bali dengan mengunjungi lebih dari satu tempat wisata Bali dalam satu hari. Seperti mengunjungi Garuda Wisnu Kencana kemudian ke pantai Kedonganan kabupaten Badung Bali. Maka saya sarankan untuk mencari jasa sewa mobil sopir bbm murah di Bali. Tujuannya, agar anda dapat menghemat biaya transportasi liburan di Bali.

Sewa mobil di Bali juga merupakan opsi terbaik yang bisa kamu pilih kalau kamu hendak liburan di Bali bersama pasangan, keluarga, atau dengan rombongan teman-teman. Jadi, enggak perlu takut ada biaya tambahan karena mau mengunjungi tempat wisata di Bali yang cukup jauh dari area turis di Bali Selatan, seperti di Bali Timur atau Bali Utara, karena kamu tinggal modal bensin doang buat ke sana. Sebagai contoh, harga sewa Toyota Avanza di Bali adalah Rp 250.000 per 24 jam, tanpa sopir untuk bisa langsung lewat aplikasi di smartphone kamu dengan beragam pilihan, mulai dari Rp 100 ribuan aja per 24 jam. Berikut rekomendasi sewa motor lepas kunci di bali lepas kunci, yaitu:

  • Elf Long              : Rp 600.000
  • Hiace Commuter : Rp 650.000
  • Innova Reborn    : Rp 450.000
  • Grand Avanza     : Rp 250.000

3.  Transportasi Umum

Jika anda menginap pada area tempat wisata Jimbaran atau area tempat wisata Kuta Bali, maka anda dapat menggunakan transportasi umum. Transportasi umum yang tersedia seperti taxi meter, gojek, Grab car.

Sewa Mobil Di Bali Harga Murah, Lepas Kunci / Sewa Mobil + Sopir + BBM

Sewa Mobil Di Bali Bersama Autoz Trans Indonesia Merupakan Solusi Yang Tepat Bagi Anda Yang Ingin Bepergian Dengan Kebebasan Dan Fleksibilitas Yang Lebih. Kami Menyediakan Berbagai Pilihan Mobil Yang Dapat Disewa Sesuai Dengan Kebutuhan Dan Budget Anda. Anda Dapat Mengambil Mobil Yang Telah Disewa Di Kantor Kami Dan Mengemudikannya Sendiri Ke Tujuan Yang Diinginkan.

Kami Juga Menyediakan Layanan Sewa Mobil Lepas Kunci Bali Dan Juga Sewa Mobil Dengan Driver Bali Yang Menjamin Keamanan Dan Kenyamanan Anda Selama Perjalanan. Kami Juga Menyediakan Layanan Bantuan 24 Jam Sehingga Anda Dapat Merasa Aman Dan Nyaman Selama Perjalanan.

Dengan Autoz Trans Indonesia, Anda Dapat Menikmati Pengalaman Berpergian Yang Lebih Bebas Dan Fleksibel. Hubungi Kami Sekarang Untuk Booking Sewa Mobil Lepas Kunci Bali Dengan Harga Yang Terjangkau Dan Pelayanan Yang Baik.

Kami Juga Menyediakan Sewa Mobil Matic Bali / Sewa Mobil Manual Bali Armada Kami Sangat Terawat Dan Terlengkap Di Bali , Jadi Sewa Mobil Di Bali Bersama Autoz Trans Indonesia Adalah Pilihan Terbaik Dan Pastinya Bikin Liburan Kamu Selama Di Bali Menjadi Lebih Puas Dan Memorable

Sewa Mobil Murah Di Bali Bersama Autoz Juga Sangat Aman Dan Juga Kami Memberikan Layanan 24 Jam Untuk Booking / Reservasi Mobil , Jadi Keliling Destinasi Favorit Bersama Autoz Di Bali Jadi Mekin Keren Dan #gapakeribet

Berita & Artikel